Jumat, 23 September 2011

HIPERBILIRUBINEMIA

Pada DMG, selain terjadi perubahan-perubahan fisiologi, akan terjadi suatu keadaan di mana jumlah/fungsi insulin menjadi tidak optimal. Sehingga terjadi perubahan kinetika insulin dan resistensi terhadap efek insulin. Akibatnya, komposisi sumber energi dalam plasma ibu bertambah menyebabkan kadar gula darah tinggi, kadar insulin tetap tinggi
Melalui difusi terfasilitasi dalam membran plasenta, dimana sirkulasi janin juga ikut terjadi komposisi sumber energi abnormal. menyebabkan kemungkinan terjadi berbagai komplikasi seperti  hiperinsulinemia sehingga janin juga mengalami gangguan metabolic salah satunya hiperbilirubinemia. Hiperbilirubinemia dapat timbul sebagai akibat polisitemia yang disertai peningkatan  sel darah merah di mana banyak sel-sel darah merah sedang diproduksi sehingga terjadi ketidakmampuan untuk darah ibu untuk melepaskan oksigen yang berdampak pada janin terhadap  kemampuan hati untuk mengolah bilirubin yang sedang disintesis oleh kelimpahan atas sel-sel darah merah sehingga darah menjadi kental dan menyebabkan berkurangnya kecepatan aliran darah ketika darah melalui pembuluh yang kecil yang dapat menyebabkan hiperbilirubinemia
                                                                                                                       
SUMBER:
            Brudenel, Mikael. 1994. Diabetes Pada Kehamilan. Jakarta : EGC.
            Gary Cuningham, F.dkk. 2005. Obstetri Williams. Jakarta : EGC
Kelompok:
1.      Siti rahmawati saragih (P.171240090030)
2.      Utik anjarningrum (P.171240090036)
3.      Rafika arta (P.171240090040)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar